Sambang Warga Oleh Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi

    Sambang Warga Oleh Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi
    Sambang Warga Oleh Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi

    Polsek Palabuhanratu, yang dipimpin oleh Kapolsek Kompol Roni Haryanto S.IP., M.H., kembali mengadakan kegiatan sambang warga atau Door to Door System (DDS) di Desa Buniwangi, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini berlangsung pada hari Minggu, 26 Mei 2024, dimulai pukul 10.30 WIB di Kampung Cibanteng.

    Kegiatan sambang ini dipimpin oleh Aipda Rustian S.Pd, dengan tujuan utama untuk meningkatkan koordinasi antara warga dan Bhabinkamtibmas dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di Desa Buniwangi. Aipda Rustian menyampaikan beberapa poin penting kepada warga, di antaranya:

    Mengajak warga untuk terus berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas demi keamanan desa.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Polsek Curugkembar Polres...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan

    Ikuti Kami